Jangan bertanya nyali pada majalah Tempo, mereka sudah terbiasa dengan perkara dalam hal jurnalistik sejak zaman orde baru, pembredelan pun bukan baru, jadi untuk sekedar kritisi dan 'menguliti' semua hal tentang kebijakan pemerintah, jemari para kuli tintanya siap bergerak menuntun menuju arah kebenaran. Sejak dahulu Tempo selalu 'panas' untuk kritis terhadap kebijakan pemerintah, kalau rata-rata media mencari aman agar memiliki keberlangsungan yang lama, tempo berbeda, mereka menentang arus, padahal mencari perkara di zaman orde baru berujung nyawa taruhannya. Â Karena itu itulah apabila sekarang Tempo dengan majalahnya begitu kritis ya itu karena masa lalu mereka sudah begitu.
KEMBALI KE ARTIKEL