Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Wujudkan Desa Mandiri Energi: Tim DEB UNS Lakukan Sosialisasi di Desa Sobokerto

1 Februari 2024   14:27 Diperbarui: 1 Februari 2024   14:44 115 0
Tim Desa Energi Berdikari (DEB) dari Universitas Sebelas Maret (UNS) mengadakan sesi sosialisasi yang sangat penting di Kantor Desa Sobokerto. Sesi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang program inovatif yang akan dijalankan, sambil menyadarkan akan pentingnya beralih ke energi bersih dan memanfaatkan limbah ternak untuk keberlanjutan lingkungan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun