Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Film-film Bermartabat dari Negara “Sesat”

1 Oktober 2012   08:07 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:25 1040 0

Film-film dari tanah Persia tidak banyak dikenal oleh masyarakat Indonesia, hanya ada beberapa film yang akrab bagi masyarakat Indonesia seperti “Children of Heaven”, “Baran” dan yang terbaru “A Sparation” yang meraih penghargaan oscar. Kecenderungan media arus utama menayangkan film-film produksi Hollywood, Amerika dan Bollywood, India menyebabkan masyarakat Indonesia tidak akrab dengan film yang datang dari Iran.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun