Bandung (29/12/24) - Penzi atau Pena Muslim Zillenial kembali bertemu dengan alam bebas, untuk menyaksikan ciptaan kuasanya. Pepohonan yang hijau, hewan-hewan yang berkeliaran, dan beragam manusia yang juga asik menikmati tempat ini, dari anak kecil, remaja hingga dewasa. Bahkan orang luar negeri pun ada disini. Ya, tempat ini bernama Tahura (Taman Hutan Raya). Sudah tidak asing lagi, nama Tahura telah menjadi perbincangan banyak orang dan seringkali menjadi objek wisata, terlebih saat libur panjang. Tempat untuk belajar sejarah, refreshing, olahraga hingga berfoto ria dilakukan di tempat ini.Â
KEMBALI KE ARTIKEL