Hari Raya Iedul Fitri menjadi momen yang sangat dinantikan oleh umat muslim di seluruh dunia khusus nya Indonesia dengan beragam tradisi hari raya nya. Tak dapat dipungkiri, garis senyum yang muncul dari mimik muka setiap orang hadir untuk merayakan hari yang berbahagia ini. Hal itu pun dirasakan juga oleh keluarga 22. Sebutan unik dari salah satu keluarga di Bandung, keluarga 22 yang ikut serta merayakan kebahagiaan hari raya di rumah nya sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL