Pandean Lamper, Semarang (10/08/2021) - Pandemi COVID-19 yang tak kunjung usai menyebabkan terhambatnya berbagai sektor tak terkecuali sektor pelayanan kepada masyarakat yang banyak berlangsung di berbagai kantor wilayah administrasi karena adanya batasan mobilitas pada masyarakat. Pelayanan masyarakat yang awalnya berlangsung secara
offline, tiba-tiba dituntut untuk bisa lebih fleksibel tanpa perlu keluar rumah atau dituntut secara
online karena efek dari pandemi.
KEMBALI KE ARTIKEL