Acata ini merupakan program kerja unggal KKN UIN Saizu di Desa Karangjati yang dilaksanakan di GOR Balaidesa Karangjati dan dimeriahkan oleh para Kader posyandu, Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dan remaja Desa.
Peluang bucket sebagai hadiah untuk berbagai perayaan atau pencapaian,seperti ulang tahun, wisuda, dan pernikahan bisa dimanfaatkan sebagai sumber ekonomi bagi masyarakat Desa Karangjati.
"Dengan adanya workshop ini kita jadi tahu bagaimana cara pembuatan bucket, dan bisa diterapkan minimal untuk hadiah orang terdekat atau bisa jadi peluang bisnis yang menguntungkan" tutur Suminah, Peserta workshop Desa Karangjati.