Sebagai mahasiswa yang sehari-harinya berkutat dengan tugas harian: analisis novel, telaah jurnal, membaca buku, dan begitu terus setiap harinya, membuat saya semakin sering mengunjungi perpustakaan di dekat rumah. Memang, sejak memutuskan untuk memilih jurusan Sastra Indonesia empat tahun silam, saya sadar akan konsekuensi yang harus dihadapi, yakni seringkali ditanya oleh orang tua: kok tiap minggu ke perpustakaan terus?Â
KEMBALI KE ARTIKEL