Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

"Asal Mula Ritual Pelaksanaan Upacara Ngaben Umat Hindu Di Bali" Benarkah Upacara Ngaben banyak orang menyebutkan bahwa upacara itu boros?

15 Desember 2021   13:14 Diperbarui: 16 Desember 2021   12:29 2236 9
Upacara Ngaben merupakan upacara yang dilakukan dengan ritual pembakaran jenazah/kremasi yang termuat dalam upacara Pitra yadnya Umat Hindu di Bali.

Tadisi ngaben Umat Hindu di Bali adalah pelaksanaan upacara yang dilaksanakan untuk memulangkan atau mengembalikan Atma/roh leluhur, yang dapat diartikan dalam Bahasa Bali sebagai Pelebon yaitu ke tempat asalnya.

Palebon terdapat dari kata lebu yang diartikan sebagai tanah prathiwi.
Palebon adalah membuat Jenazah menjadi abu/tanah (prathiwi).  Prosesi menjadikan tanah ini dilakukan dengan cara membakar jenazah. agama Hindu menyebutkan dengan istilah yang namanya "Ngaben" dan menanam ke dalam tanah yaitu "Metanem".

Ritual Upacara pembakaran Jenazah ini yang dilaksanakan umat Hindu diBali bermakna kan sebagai simbol untuk menyucikan roh-roh orang-orang yang telah meninggal dunia dengan menggunakan ritual pengabenan yang dilakukan dengan membakar jenazah menggunkan Api.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun