Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Jejak Hijau Mahasiswa KKN Kelompok 2: Penanaman Pohon dan Pemberian Pupuk Ampas Kopi demi Lingkungan Lebih Sehat

16 November 2023   11:31 Diperbarui: 16 November 2023   11:44 85 0
Aceh Utara- Mahasiswa KKN Kelompok 2 melakukan penghijauan di tengah Sore yang cerah di desa. Aksi ini meninggalkan kesan yang baik untuk kemajuan keberlanjutan lingkungan. Mereka bersemangat memulai perjalanan hijau ini di Halaman Meunasah di Gampong Mane tunong, Kecamatan Muara Batu, Aceh Utara, Rabu (15/11/2023).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun