Para calon berlomba lomba mencari simpati kepada masyarakat untuk memilih diri nya, para calon pun berusaha semaksimal mungkin meyakinkan masyarakat dengan janji-janji manis nya.
Ada yang berjanji memberi wifi gratis, memberi makan gratis, Sekolah negeri, swasta gratis, menaikan Gaji Guru honorer, menaikan gaji RW ,RT dan berjanji yang lain lainnya.
Disini terlihat bahwa setiap Paslon berusaha semaksimal untuk memilih diri nya.
Namun ada salah satu Paslon memiliki Janji, akan memberikan  Kartu Janda, yang dimana kartu janda ini akan diberikan kepada seluruh janda yang berada di Jakarta, khusus nya untuk Janda-janda yang tidak berkecukupan.