5 Oktober 2011 07:22Diperbarui: 26 Juni 2015 01:192850
sumber : http://gustav-econimics.blogspot.com/2011/10/keindahan-hongkong-pada-malam-hari.htmlBerbelanja di pasar buah, memancing cumi-cumi di bawah sinar bulan, berburu hantu atau makan sepuasnya... inilah beberapa hal yang bisa kita lakukan di kota yang tak pernah tidur. Mongkok paling asyik dinikmati di bawah lampu neon. Hong Kong adalah salah satu kota yang tampak lebih hidup dan menarik di malam hari daripada saat siang hari. Meski begitu, aktivitas malam di kota ini lumayanmonoton: makan malam lalu pulang ke rumah dan tidur. Tidak ada yang salah dengan itu. Hanya saja, di bawah ini ada beberapa aktivitas alternatif yang bisa Anda lakukan di Hong Kong saat jam malam tiba.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.