Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Makna Bahasa Palembang "Gerot"

24 Oktober 2016   13:39 Diperbarui: 24 Oktober 2016   15:36 406 3
Pagi ini, saya berbincang dengan isteri tentang seorang kenalan yang akhir pekan ini akan melangsungkan resepsi pernikahan anaknya. Pesta ini akan diselenggarakan secara besar-besaran dan supermewah karena yang bersangkutan adalah orang yang terpandang. “Pastilah”, ujar isteri saya, “dia orang gerot”. Meskipun sudah lumayan lama bermukim di Palembang, kata “gerot” (pelafalannya persis seperti penulisannya) baru pertama kali saya dengar. Lantas apa makna “orang gerot” ini? Artinya “orang besar” jelas isteri saya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun