Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Kepemimpinan Transformasional untuk Kinerja yang Optimal

12 April 2023   15:00 Diperbarui: 12 April 2023   15:03 149 7
Berhasil tidaknya suatu perusahaan atau organisasi mencapai target kinerja sangat ditentukan oleh peran pemimpin. Target yang telah ditetapkan hanya bisa dicapai dengan arahan pimpinan. Tidak hanya ketegasan tapi juga perhatian dan penghargaan pimpinan terhadap karyawan atau bawahan. Pimpinan itu ibarat Nakhoda Kapal, yang harus bisa menggerakkan semua awak kapal agar bisa mengarungi samudera dengan selamat. Semua awak kapal  memiliki peran yang berbeda mulai dari tukang masak, teknisi mesin, sampai dengan kemudi kapal harus bisa diarahkan secara bijak. Semuanya harus menjalankan fungsi dan perannya secara baik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun