Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Jangan Tunjukkan Smartphone-mu Padaku

23 Februari 2016   16:49 Diperbarui: 23 Februari 2016   17:19 18 1
Seolah sudah menjadi hal biasa ketika kita berbicara dengan orang lain bahkan dengan orang yang lebih tua dari kita (orang yang kita hormati) perhatian kita masih tidak terlepas dari smartphone  yang kita pegang. Sambil membaca status teman-teman atau membalas chat atau bermain game kita seakan-akan juga mendengarkan omongan lawan bicara kita. Tanpa kita sadari bahwa sebenarnya kita telah kehilangan momen kebersamaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun