Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Belajar Memahami Anak Muda

4 September 2016   08:24 Diperbarui: 4 September 2016   17:13 17 1
Malam itu saya terkagum-kagum dengan suguhan yang sedang saya lihat dan dengar. Sebuah panggung musik yang sangat dinamis, para penampil yang usianya setengah usia saya, begitu juga dengan para penontonnya. Teriakan sanjungan, kegembiraan, tawa khas anak muda, semuanya menjadi satu dengan dentuman musik yang menderu namun sangat menghibur bagi telinga anak-anak muda ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun