Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Inspirasi Film Moana

21 Desember 2016   12:24 Diperbarui: 21 Desember 2016   12:37 222 2
Moana berbeda dengan kisah putri Disney sebelumnya, Ia berlatarbelakang orang yang bahagia, memiliki orangtua yang menyayangi, sebagai manusia ia lengkap. Ia berjuang bukan untuk mengobati masalah dirinya, melainkan berkontribusi untuk orang banyak. Moana menjelaskan dalam hidup, seseorang mengorbankan  waktu dan tenaga bukan semata-mata untuk dirinya sendiri, tetapi juga untuk orang banyak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun