Aku masih ingat betul, waktu aku duduk di bangku sekolah dasar, tepatnya di sekolah yang kedua yang kutempati. Untuk awal-awal masuk sekolah, aku hampir tak pernah izin apalagi alpa. Aku senang sekali bisa menimba ilmu dari ibu dan bapak guruku.
KEMBALI KE ARTIKEL