Menulis di era teknologi seperti sekarang ini adalah bukanlah sesuatu yang susah, menurut saya. Semua keperluan yang dibutuhkan oleh kita sangatlah mudah. Terutama alat yang digunakan untuk menulis. Ide sekali pun banyak sekali disuguhkan. Tinggal kita mau menyantapnya atau tidak.
KEMBALI KE ARTIKEL