Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Pilihan

Inilah Jiwa Ksatria yang Kita Nantikan

12 Januari 2015   17:21 Diperbarui: 17 Juni 2015   13:18 94 0
Pada setiap jiwa manusia sebetulnya telah melekat pada setiap individu sesuatu yang tidak terpisahkan dengan watak,jiwa dan pebuatan mulia, namun tidak semua individu tersebut muncul dengan sendirinya dan kesadaran pribadi, terkecuali hal tersebut di tanamkan oleh lingkungan keadaan serta moral dari suatu keluarga, suku, kelompok atau bangsa tertentu yang memang sudah tertanam sejak lahir, tapi ada pula yang didapat dari belajar, tapi kebanyakan adalah hasil interaksi sosial yang memaksa bahkan ada yang kadang harus dipakasa, adapun hal yang penulis maksud adalah jiwa "ksatrya" atau memiliki jiwa besar keluar dari hati nurani merasa bersalah apabila terjadi sesuatu kejadian di bawah lingkup tanggungjawabnya, dan berakibat kerugian besar baik material maupun jiwa terhadap umum/khalayak ramai/orang banyak apalagi menimpa multi bangsa yang menjadi korban.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun