Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Melihat Seni dalam Segala Hal

22 November 2024   21:54 Diperbarui: 22 November 2024   23:17 91 1
Selama saya... hidup, saya selalu jeli dengan hal-hal yang ada di sekitar saya. Di kehidupan saya, saya juga sering membuat beberapa sketsa ataupun lukisan. Salah satu hobi saya dari kecil adalah menggambar, dan saya masih terus belajar untuk menjadi lebih baik dalam bidang ini. Tetapi, selama bertahun-tahun saya menjadi semakin penasaran dalam satu pertanyaan. Apakah semua aspek atau hal dalam hidup ini bisa menjadi seni?

Kita seringkali mengaitkan seni rupa dengan karya-karya visual yang dipajang di galeri atau museum. Lukisan, patung, dan instalasi menjadi simbol dari apa yang kita sebut sebagai hasil karya "seni". Namun, jika kita perhatikan lebih seksama, seni sebenarnya melampaui batas-batas fisik tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun