Di tengah lanskap pemasaran yang sangat sengit di dunia
online saat ini, adanya pemasaran lewat influencer seringkali memegang kendali tertinggi. Namun bagi usaha kecil (UKM), biaya tinggi yang terkait dengan kehadiran seorang
mega-influencer mungkin terasa di luar jangkauan untuk dapat dipergunakan jasanya. Dalam hal ini, seorang pebisnis dapat memilih peran
micro-influencer – bintang media sosial dengan audiens yang lebih kecil namun tetap memiliki
engagement yang tinggi, yang cocok untuk target pemasaran kita. Namun dengan banyaknya
micro-influencer di luar sana, bagaimana kita dapat menemukan sosok yang tepat untuk
brand kita?
KEMBALI KE ARTIKEL