Sebelum tiba pada hubungan antara religi dan budaya, kita perlu secara tajam memahami konsep budaya. Hemat saya, budaya lahir dari sebuah kekaguman. Ketika intensi manusia tentang kebaikan, keindahan, dan kebenaran ditemukan dalam hidup di saat itu pula lahir budaya. Pada awalnya tidak ada konsep kebaikan, keindahan, dan kebenaran.Â
KEMBALI KE ARTIKEL