Saatnya Mengeksplorasi Huek, Eucalyptus yang Tumbuh Liar di Pulau Timor
2 Juli 2022 10:11Diperbarui: 2 Juli 2022 11:01178524
Cerita mengenai pohon bergenus Eucalyptus sempat viral baru-baru ini ketika jenazah Emmeril Kahn Mumtadz yang adalah putera sulung Gubernur Jawa Barat, ditemukan di Bendungan Engehalde, Kota Bern, Swiss (Rabu, 8 Juni 2022). Diberitakan, jenazah almarhum dalam kondisi utuh dan berbau wangi Eucalyptus.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.