Suku dawan atau
Atoni (Atoin Meto) adalah salah satu suku terbesar di Timor Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Suku ini terkonsentrasi di Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Timor Tengah Selatan (TTS), Kupang dan sebagian wilayah Kabupaten Malaka dan Belu (dawan R).
KEMBALI KE ARTIKEL