Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Nilai yang Membentuk Indonesia

12 Mei 2019   19:01 Diperbarui: 12 Mei 2019   19:18 116 0
Sejarah peradaban manusia dapat dilihat sebagai perjalanan spiritual umat manusia, tidak ada sejarah manusia tanpa melibatkan sebuah kuasa diatasnya yang sering disebut  Tuhan atau lainnya, ini sebuah kewajaran karena manusia adalah mahluk transenden yang cenderung memikirkan melampaui apa yang bisa di jangkau oleh akal, dan senang mencari sesuatu kuasa dibalik semua peristiwa (yang diluar kemampuan manusiawi) dan melakukan devosi (pemujaan) terhadap yang maha melampaui. Bisa jadi angin, matahari, atau batu sebelum datangnya konsep monoteisme agama-agama Ibrahim (Abraham). Ini juga jadi pertanyaan sejauh mana manusia bisa menjadi begitu sekuler sehingga mengambil jarak dengan agama atau sebuah spiritualitas yang juga nampak dalam sejarah terbentuknya sebuah negara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun