Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop

Selesaikan Reklamasi Teluk Jakarta!

25 Februari 2017   21:33 Diperbarui: 25 Februari 2017   21:42 2007 3
Proses reklamasi Teluk Jakarta, utamanya pulau G, yang sekarang pembangunannya terhenti harus segera diselesaikan secepatnya agar tidak semakin mencemari lingkungan dan dapat segera dirasakan manfaatnya. Selesainya pembangunan pulau reklamasi secara utuh akan membuat pulau tersebut menjadi tahan terhadap kerusakan seperti ambrolnya pasir dan tanah ke laut. Setelah pulau reklamasi jadi seutuhnya barulah proses perbaikan lingkungan bisa segera dilaksanakan seperti penanaman pohon bakau kembali disekitar pantai reklamasi. Sementara itu, penghentian proses reklamasi pulau G yang belum jadi seutuhnya saat ini dirasa tidak memberikan keuntungan yang jelas bagi semua pihak, sebaliknya hal ini malah berpotensi untuk semakin memperparah pencemaran lingkungan di Teluk Jakarta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun