Ramai Istilah 'Tone Deaf' di Media Sosial, Begini Penyebab dan Cara Mengatasinya!
26 September 2024 21:46Diperbarui: 26 September 2024 21:57731
Di era digital ini, media sosial telah menjadi ruang utama interaksi publik. Namun, di balik ramainya aktivitas online, sering kali muncul perdebatan seputar perilaku yang disebut "tone deaf."Â
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.