Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKN Tematik UPI 2021: Pendampingan Siswa SDN Bencoy dalam Mempersiapkan Diri Menuju Tahun Ajaran Baru

22 Juli 2021   15:48 Diperbarui: 22 Juli 2021   16:15 149 0
Pandemi Covid-19 di Indonesia masih terus berlanjut hingga saat ini. Pemerintah terus berupaya dalam mengeluarkan kebijakan-kebijakan terkait adanya Pandemi Covid-19 termasuk salah satunya kebijakan pemerintah di bidang Pendidikan. Pemerintah Indonesia mengeluarkan kebijakan bahwa kegiatan belajar mengajar dilakukan dengan cara Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) dalam rangka memutus rantai penyebaran Virus Covid-19.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun