Nama angkatan 66 dibentuk oleh H.B Jassin dalam majalah Horison edisi Agustus 1966 yang memiliki tema "Angkatan 66: Bangkitnya Satu Generasi" nama-nama seperti Rendra, Bastari Asnin, Saribi Afn., Mansur Samin, Ajib Rosidi, Taufik Ismail, Djamil Suherman, Soewardi Idris, Hartoyo Adangdjaja, Bokor Hutta Suhhut, Goenawan Mohamad,Yusach Ananda, dan lainnya.
KEMBALI KE ARTIKEL