Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Ada Masalah Kalau Mahasiswa Plesiran?

10 Agustus 2017   10:14 Diperbarui: 10 Agustus 2017   18:35 3052 10
Artikel ini menjadi katarsis gemes saya pada salah satu blog dengan judul 'Mahasiswa Itu Kuliah, Bukan Pelesir". Sila di-google dan temukan kata-kata satir yang begitu jumud di dalamnya. Agak gelap dan dirundung negativisme jika kita mencoba memahami isinya. Walau ada sentilan-sentilun yang juga adalah kritik dan otokritik buat mahasiswa, khususnya bagi yang menerima beasiswa. Kesan yang timbul dan terbawa dalam pikiran kita (setelah membacanya), adalah 'pembenaran' kalau plesiran adalah salah (50/50 salah, mungkin).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun