Gerombolan beratribut seragam beladiri serba berwarna hitam menyerang Kantor Organisasi Barisan Muda Indonesia (BMI) Solo, di Jalan Popda Nusukan Banjarsari, Solo, Senin 17 November 2014. Akibat penyerangan itu yang dilakukan pukul 12.00 WIB itu, kantor mengalami kerusakan parah di bagian depan.
KEMBALI KE ARTIKEL