Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Menemukan Makna Poster Film Luca Dengan Menggunakan Teori Semiotika Roland Barthes

24 Juli 2023   17:23 Diperbarui: 24 Juli 2023   17:25 832 0
Pada masa modern seperti sekarang, manusia sangat dimanjakan dengan berbagai macam hiburan yang ada, salah satunya adalah film. Film merupakan salah satu hiburan yang ditawarkan pada masa modern ini, film sangat diminati oleh semua kalangan karena memiliki berbagai macam jenis dan genre. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun