Sebagai orang asli Bandung sebenarnya saya jarang sekali pergi ke luar kota selain ke Sumedang yang mana memang jadi tempat kerja saya. Itu pun jaraknya masih terhitung dekat karena bisa ditempuh dengan 2 jam perjalanan saja menggunakan motor atau 1 jam lebih menggunakan mobil lewat tol.
KEMBALI KE ARTIKEL