(05/10/2022) Ketua dan anggota komunitas Pengawas Partisipatif Jepara atau disingkat dengan Pijar melakukan kunjungan serta audiensi di Bawaslu Jawa Tengah dalam tujuan untuk membicarakan pengawasan partisipatif di tingkat Kabupaten maupun Wilayah.
KEMBALI KE ARTIKEL