Mohon tunggu...
KOMENTAR
Music

Temani Patah Hati dengan Lagu Metal

7 September 2021   17:32 Diperbarui: 7 September 2021   17:36 439 6
Musik rock dengan Suara hentakan drum, cabikan gitar, lengkingan vokal, tempo cepat. Sangat beringas dan bebas. Itulah kesan pertama jika mendengar musik yang satu ini.
 
Nah, musik metal juga begitu. Sebab akarnya adalah musik rock yang condong pendengarnya adalah anak muda.  Karena itu juga, Musik metal banyak digandrungi anak-anak muda pada zamannya.

Penampilan anak metal juga terkesan urakan, liar dan nakal. Akrab dengan alkohol dan obat-obatan. Seakan bebas dari segala aturan.

Apalagi era 90an, banyak anak metal yang berdandan sangar dengan rambut gondrong serta badan bertato. Pakaian hitam, Lengkap dengan segala aksesorisnya.

Musik metal bisa dibilang musik yang laki banget. Sekilas jauh dari kesan lembut dan kesedihan. Apalagi sakit hati.

Namun jangan salah, kaum hawa pun banyak yang suka dengan musik metal. Bahkan banyak juga band metal dengan vokalis seorang perempuan.

Memang dibalik kesan sangar dan garangnya musik metal, ternyata liriknya banyak yang menyayat dan menyedihkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun