Pria Hilang saat Memancing di Sungai Gondang Manis Ditemukan Meninggal Dunia
11 November 2024 23:15Diperbarui: 11 November 2024 23:171151
Kompasiana | Karanganyar -- Setelah dua hari pencarian intensif, Warsito (37), warga Dusun Gambarwi, Desa Sewurejo, Kecamatan Mojogedang, yang dilaporkan hilang saat memancing di Sungai Gondang Manis, akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal pada Senin, 11 November 2024, sekitar pukul 09.30 WIB. Jasad Warsito ditemukan oleh tim gabungan yang melibatkan BPBD Karanganyar, Senkom SAR Karanganyar, Basarnas, Polsek Karanganyar, serta para relawan lokal.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.