Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kesehatan Mental bagi Anak-anak Panti Asuhan Taqwa Al-Qolbi

24 Desember 2021   18:17 Diperbarui: 24 Desember 2021   18:20 243 0
Malang-Panti asuhan berperan sebagai penggantikeluarga untuk memenuhi kebutuhan anakdalam proses perkembangannya. Anak pantiasuhan hidup dalam berbagai dimensi sosialdan dituntut harus bisa berbaur danbersosialisasi langsung dengan seluruhpenghuni panti.Interaksi ini menimbulkanpenilaian dan pandangan dari sesama temankarena anak - anak berasal dari status dan latarbelakang yang berbeda, dan mengakibatkanadanya perbedaan watak dan karakter padapenghuni panti asuhan.Hal ini dapat memicuresiko terjadinya masalah perkembangan mentalemosional (Albaroroh, 2016). 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun