Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Pentingnya Peran HSE di Lokasi Konstruksi Proyek Pembangunan

5 Januari 2025   17:58 Diperbarui: 5 Januari 2025   17:58 25 0
Dalam dunia konstruksi, keselamatan dan kesehatan kerja (K3) adalag hal yang tidak bisa dianggap remeh. Setiap tahapan proyek, mulai dari perencanaan hingga pembangunan, melibatkan berbagai potensi risiko yang dapat membahayakan keselamatan pekerja. Di Indonesia, regulasi K3 sektor konstruksi diatur dalam berbagai peraturan pemerintah, seperti UU No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dan peraturan-peraturan turunan lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun