Pemberitaan mengenai Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta periode 2017-2022 memang tiada habisnya. Segala hal mulai dari profil, visi dan misi hingga kontroversi yang melingkupi ketiga pasangan calon (paslon): Agus-Sylvi, Ahok-Djarot dan Anies-Sandi dibahas dengan tuntas setiap harinya. Proses pilgub DKI Jakarta juga telah menjalani dua kali debat resmi yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta.
KEMBALI KE ARTIKEL