Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Transformasi Pabrik Gula Tasikmadu : Dari Industri Gula ke Destinasi Wisata Bersejarah

30 Desember 2024   14:28 Diperbarui: 30 Desember 2024   21:11 64 0
Pabrik Gula merupakan salah satu jenis pabrik yang berada di Indonesia. Asal muasal pabrik gula, terutama di Pula Jawa tidak lepas dari pengaruh kebijakan pada masa jajahan Belanda yaitu sistem tanam paksa. Dimana tebu merupakan salah satu komoditas yang harus ditanam. Pabrik gula (PG) atau suikerfabriek Tasikmadu adalah satu dari sejumlah pabrik gula yang didirikan pada masa kolonial Hindia Belanda dan masih bertahan hingga sekarang. PG Tasikmadu kini berada dalam pengelolaan PT Perkebunan Nusantara (PTPN) IX di wilayah desa Ngijo, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun