Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary

Pendakian Horor di Gunung Salak

25 Januari 2023   09:15 Diperbarui: 25 Januari 2023   09:28 428 0
Pada suatu hari tepatnya tanggal 13 Februari 2021 saya bersama istri dan juga kedua temannya melakukan persiapan untuk pendakian gunung salak lewat jalur Citaman Cimalati, selepas shubuh kami berempat berangkat dari rumah menuju cimalatai, sesampainya di Cimalati kendaraan kami parkir di area Villa dan dari situ kita melakukan perjalanan menuju pintu Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) atau Base Camp Citaman, sekitar pukul 6.30 kami sampai di pintu masuk TNGHS dan melakukan Registrasi. Setelah Registrasi selesai kami pun melakukan pendakian dan rencananya kita tidak ngecamp atau hanya tektok saja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun