ADAÂ pitutur kuno yang kembali diingatkan oleh Prof Yoshiro Kusano dari Gakushuin University Tokyo. Ketika bersama delegasi Departemen Kehakiman Jepang studi banding soal penyiapan draf peraturan di Mahkamah Agung (MA), ia mengucap: wa wo motte totoshi to natsu. Artinya, keharmonisan atau perdamaian adalah sesuatu yang paling berharga.
KEMBALI KE ARTIKEL