Tak pernah usai usahaku di lecut waktu...
adakalanya lecutan itu meninggalkan sedikit warna
kala itu merah,,,hitam,,,merah ,,dan hitam lagi
tak pernah ganti di masa itu..
lalu buram..
dan gejolak itu kini kelabu..
tak lebih baik dari buram atau merah dan hitam itu..
aku juga tak mengerti..
bagaimana bisa belenggu waktu tak mampu memadamkan gejolak itu
gejolak-gejolak yang algojonya tlah tewas di lalap percikan warna itu sendiri..
memang nampaknya gejolak ini rapuh,,namun tak sunnguh serapuh rupanya