Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Melihat "Growth" Indonesia dalam Bingkai Struktural

7 Mei 2017   00:52 Diperbarui: 7 Mei 2017   01:01 432 1
Sebagian kalangan berpendapat slow down dalam pertumbuhan perekonomian disebabkan oleh berlarut-larutnya kasus Ahok. Pelaku usaha di dalam dan luar negeri menunggu putusan yang paling adil untuk umat Islam, agar situasi kembali damai dan ekonomi bisa bergerak kembali. Bila delta pertumbuhan (growth) Produk Domestik Bruto (PDB) riil antar kuartal kemarin anjlok -0,34 %, apakah itu gara-gara Ahok susah move on dari hasil akhir putaran kedua Pilkada DKI 2017 dan terus memprovokasi bangsa?  Sehingga ekonomi menjadi slow down?Ternyata tidak sesederhana itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun