Kabupaten Buleleng dengan jumlah penduduk sebanyak 811.923 jiwa yang merupakan salah satu keunggulan didalam pembangunan. Keunggulan tersebut perlu mendapat sentuhan dan penanganan oleh pihak terkait sehingga potensi-potensi yang belum tergali dapat diwujudkan menjadi sesuatu hal yang produktif dan diharapkan dapat memberikan nilai tambah bagi masyarakat Kabupaten Buleleng.
KEMBALI KE ARTIKEL