Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Piodalan Pura Desa Adat Sari Mekar Dibatasi

7 Juli 2021   05:54 Diperbarui: 7 Juli 2021   05:57 67 1
Rabu, 13 April 2021 Desa Adat Sari mekar melaksanakan pujawali di pura desa Sari mekar tetapi yang biasanya pujawali itu besar atau karya gede kini hanya melaksanakan karya atau piodalan kecil hal ini karena adanya covid 19 jadi pelaksanaan pujawali di Desa Adat sari mekar dibatasi menurut bendesa adat Sari Mekar piodalan ini sengaja tidak dilaksanakan secara besar tetapi secara kecil ini agar mencegah terjadinya kerumunan dan juga mengantisipasi penyebaran covid-19, tetapi hal ini tidak menyurutkan semangat warga disana untuk ngayah serta melaksanakan persembayangan menyambut pujawali. Puja wali yang biasanya diadakan persembahyangan selama 3 hari kini dibatasi oleh Desa Adat Adat hanya sehari. Pelaksanaan puja wali atau piodalan ini dimulai persiapan hanya sebatas ngayah atau ngiasin dilakukan pada hari Senin, 12 April 2021 setelah semua selesai. Keesokan harinya tibalah puncak karya alit atau piodalan kecil panitian dan juga bendesa adat disana mengatakan persembahayangan dilaksanakan dari pukul, 08.00 pagi sampai pukul, 6.30 malam. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun