Alkisah Kebo Marcuet yang berjasa besar pada Raden Wijaya dan Kerajaan Majapahit merasa kecewa. Jasanya yang besar rasa-rasanya tidak dianggap, bahkan dirinya merasa disingkirkan. Karena itulah, bangswan penguasa daerah Blambangan ini berontak. Itulah kisah perang Paregreg yang berlangsung lima tahun dan berakhir dengan kematian Bre Wirabumi, yang oleh pujangga Kerajaan Majapahit diberi nama Kebo Marcuet alias Kerbau yang kecewa.
KEMBALI KE ARTIKEL