Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Semarak Pembukaan Kades Cup 1 Desa Sumberwaru untuk Memeriahkan HUT Republik Indonesia ke-78

23 Juli 2023   22:42 Diperbarui: 24 Juli 2023   00:30 112 0
Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kolaboratif Periode 2 tahun 2023 mengusung tema "Pemaksimalan Peran Perguruan Tinggi dalam Mewujudkan SDGs Desa di Kabupaten Jember" yang mana kegiatan rutin tahunan ini diikuti oleh 3.500 mahasiswa dari 18 perguruan tinggi. KKN kolaboratif ini dimulai pada tanggal 17 Juli 2023. Adapun KelompokKKN Kolaboratif 206 beranggotakan 13 mahasiswa yang mana terdiri dari mahasiswa yang berasal dari lima perguruan tinggi berbeda di Jember.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun