Petenis Belarus, Aryna Sabalenka, menjadi juara tunggal putri turnamen tenis akhir tahun WTA Elite Trophy 2019. Di babak final yang digelar Minggu kemarin (27/10/19), Sabalenka yang menjadi unggulan ke-4 membuat kejutan dengan mengalahkan unggulan teratas Kiki Bertens dari Belanda dengan dua set langsung 6-4, 6-2.
KEMBALI KE ARTIKEL